Tuesday, 16 December 2014

#Biru

Setiap ku pandang langit dipagi hari,  Ku pastikan ia berwarna biru, Menggradasikan warna biru angkasa ditiap fajar menjelang..... Setiap ku nikmati pantai, Ku pastikan ia berwarna biru, Menggradasikan warna biru air asin ditiap hembusan angin yang membedakan takaran kedalaman dari tiap warna biru itu sendiri.... Entah, rasa bahagia apa yang datang menyelimuti batinku Ditiap ku pandang...

Tuesday, 9 December 2014

Nuansa Bening,Nuansa Baru

Ini lanjutan dari blogku yang sebelumnya -Keputusanku-. Ya ini awal langkahku menuju lembaran baru, bersekolah kembali di Lembaga Pendidikan Guru TK Tadika Puri. Aku mau ceritain kisah pertama kali masuk ke sekolah itu..... 04 Desember 2014, 2pm Siang...

Friday, 5 December 2014

Keputusanku

Ya, 28 November 2014 lalu aku memutuskan untuk mengundurkan diri dari sebuah peruusahaan yang telah megnajariku banyak hal. Tiga tahun empat bulan sudah aku bergabung dengan perusahaan ini. Perusahaan yang menerimaku dengan apa adanya, lulusan SMK yang menjadi...

Monday, 20 October 2014

nge-TRIP PULAU PARI

Hai sahabat blogger semuaaa, apa kabar? Lama sekali tak bersua lewat tinta blog ini. Kali ini gue mau ngepost tentang Trip perjalanan gue ke Pulau Pari, Kepulauan Seribu dengan sahabat-sahabat gue. Mau tau keseruan kami? Yukssssss scroll ke bawah ^^ Perkenalkan,...

Monday, 25 August 2014

Hukum Menipiskan Rambut Alis

Hai Agustus,,, Hai sahabat blogger, rasa jemari nampak lama sekali tak mengetik di blog ini... Kali ini mau berbagi ilmu perihal "Kewanitaan". Tahu kan banyak sekali hal-hal yang berbau kewannitaan yang dibahas dalam agama (saya lebih mengarah ke Al...

Monday, 24 February 2014

Terbangkan aku ke Pulau Seribu Masjid

Pagi itu tepatnya jam 1am gue tiba di Loewy, berkumpul bersama team work untuk outing ke Lombok. yaaa itu bertepatan dengan 16 Februari, di pintu Gate A6 terminal 1 Soetta, Lion Air boeing 777 siap menerbangkan gue dan kawan yang lainnya. Meski sempat delay satu...

Wednesday, 5 February 2014

Life is so Hard, but Love is not Easy

Hai sahabat blogger, pembaca blog setiaku. Februari ini ku awali dengan tema 'Instropeksi'. Gimana gak, dari akhir Januari ada beberapa hal yang terjadi dalam hidup gue.... Beberapa hari lalu sempat talkie by sms dengan seorang kakak yang sudah gue anggap seperti Bunda sendiri walaupun berebut kaliamat bunda dengan adik-adik Laskar Pendidikan, ya namanya Fya (aka Bunda Fya) hehehehe. Menceritakan...

Wednesday, 15 January 2014

Antara Kenangan dan Genangan

0

Minggu lalu, adalah awal dari sebuah rintikan yang terurai deras Menetes sedikit demi sedikit dengan derasnya Terbawa angin sana sini hingga menerpa sebuah wajah Bekasi, berjumpa dengan kota kecil ini dengan sebuah kenangan Yang menyatukan satu persatu suku dari sebuah keluarga Dengan penuh cinta dan kasih sayang Namun, ketika hendak berpaling kembali Kian deras kicauan rintik yang Kau beri Terteduh...

Aku Wanita Biasa

0

Hai.... Aku ukir tinta ini menjadi lisan merdu Penyampai pesan untukmu yang sampai saat ini tidak aku ketahui keberadaannya.... Hai.... Aku hanya wanita biasa yang mempunyai seratus impian yang tercatat dalam sebuah buku diary....